Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengungkapkan perubahan dalam struktur organisasi PSSI melalui revisi statuta yang baru saja disetujui, sehingga ketua PSSI kabupaten/kota nantinya ditunjuk oleh PSSI provinsi atau asosiasi provinsi (Asprov) PSSI.”Statuta PSSI yang baru sudah disetujui. Nantinya, para pimpinan Asprov akan menjadi pimpinan di daerah, di mana koordinasi dengan kota dan kabupaten langsung di bawah provinsi,” ujarnya saat berada di Supersoccer Arena Kudus, Sabtu.Dalam …
Sekilas Info
