Perusahaan Charoen Pokphand Indonesia membantu peternak disabilitas dengan melaksanakan program Kandang Merah Putih.Pada program bantuan tersebut, Presiden Direktur PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk Tjiu Thomas Effendy menyerahkan bantuan berupa kandang dan ayam petelur kepada Kelompok Peternak Lemah Asri Tamanmartani Kalasan Sleman, Rabu (14/5) dan Pusat Pemberdayaan Disabilitas Mitra Sejahtera Nglipar Gunungkidul, Kamis (15/5).Ia berharap para penerima manfaat dapat menggunakan ...