Pemkot Magelang turunkan 54 atlet muda pada Popda Jateng

May 23, 2025 - 20:57
 0  0
Pemkot Magelang turunkan 54 atlet muda pada Popda Jateng
Pemerintah Kota Magelang menurunkan 54 atlet muda untuk bertanding pada Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Tingkat Jawa Tengah yang berlangsung di Semarang, 22-25 Mei 2025"Pastinya anak-anak ini telah melalui proses latihan yang serius serta mempertahankan semangat dan kedisiplinan dalam setiap sesi latihan," ujar Wali Kota Magelang Damar Praseyono dalam rilis Bagian Prokompim Pemkot Magelang di Magelang, Jumat.Pelepasan keberangkatan para atlet itu dilakukan Wali Kota ...

What's Your Reaction?

Like Like 0
Dislike Dislike 0
Love Love 0
Funny Funny 0
Angry Angry 0
Sad Sad 0
Wow Wow 0